Volume 2

Acara Kopi Keliling yang ke 2 diadakan di Kedai, salah satu café yang berada di daerah jalan Benda, Kemang. Peserta pameran sebagian besar masih sama dengan Volume 1, namun ada penambahan peserta baru yaitu: Diela Maharanie, Rensi Ardinta, dan Talitha Maranila.

Opening Day

Acara pembukaan Kopi Keliling Volume 2 jatuh pada tanggal 10 April 2011. Dibuka dengan penampilan dari Lunno, Kopi Keliling memulai hari pembukaan pameran. Berbeda dengan Volume sebelumnya, Kopi Keliling kali ini menampilkan juga beberapa produk kreatif dari berbagai brand lokal Jakarta.

Jozz Felix kemudian melanjutkan keramaian di “panggung” Kopi Keliling, yang kemudian dilanjutkan oleh Sunday at Twelve dan ditutup oleh penampilan dari High Time Rebellion.

Closing Day

Salah satu hal paling berkesan bagi Kopi Keliling adalah kehadiran beberapa pakar kopi untuk berbagi cerita dan pengetahuan pada pengunjung. Toni Wahid, Yudistira MB dan Mirza Luqman adalah ke 3 pakar kopi yang ikut meramaikan acara Kopi Keliling Volume 2. Pengunjung cukup antusias dengan sesi “Coffee Talk” yang dipandu oleh Raymond Malvin dan Bintang.

Dried Cassava dengan para penggemarnya sangat membuat suasana Kopi Keliling menjadi meriah. Ditutup oleh penampilan maksimal dari Fever to Tell membuat hari penutupan menjadi hari yang sempurna.

About author

Aneka Aksesoris Untuk Cat Air

Mungkin terlihat bertentangan dengan kebiasaan saat membicarakan tentang pencampuran antara aksesoris  cat air seperti medium dan aditif, dengan cat air itu sendiri. Lagi pula tipe ...
joker123malaysia pussy88 xe88 mega888official